Sudah Meninggal Masih Terdaftar Peserta Pemilu 2024, Golkar Surabaya Minta Dispendukcapil Berikan Data Kependudukan Terbaru
KAMPUNGBERITA.ID-Banyak warga Surabaya yang meninggal dunia, tapi masih terdaftar sebagai pemilih pada Pemilu 2024. Ini karena masih banyak warga yang belum mengurus dokumen akta kematian...