KKN di Desa Ploso, Mahasiswa UNIPA Surabaya Beri Penyuluhan Stunting
KAMPUNGBERITA.ID-Mahasiswa UNIPA Surabaya memberikan penyuluhan stunting di Balai Desa Ploso, Krembung, Sidoarjo, Sabtu (24/12/2022). Penyuluhan ini merupakan kuliah kerja nyata (KKN). Tujuan penyuluhan stunting ini...